
Film Silent Night Arahan John Woo Akhirnya Menetapkan Tanggal Rilis
Film laga terbaru sutradara John Woo, Silent Night, secara resmi akan tayang di bioskop pada awal Desember mendatang. Lionsgate telah mengumumkan bahwa mereka akan merilis Silent Night pada tanggal 1 Desember 2023. Film ini akan menjadi film bioskop pertama Woo yang dirilis di Amerika sejak film Paycheck pada tahun 2003. Silent Night akan mengisahkan seorang…