
Gara-gara Aksi Mogok di Hollywood, Tanggal Rilis Godzilla x Kong: The New Empire Mundur
Warner Bros Pictures dan Legendary Entertainment telah memundurkan tanggal perilisan film Godzilla x Kong: The New Empire yang sangat dinanti-nantikan ini. Hal ini diakibatkan oleh pemogokan aktor dan penulis telah menyebabkan banyak produksi besar Hollywood tertunda. Tanggal rilis Godzilla x Kong: The New Empire telah dipindahkan ke 12 April 2024. Semula, film ini akan dirilis…